Tape Ketan Hitam
Tape Ketan Hitam

Kamu sedang mencari ide bumbu tape ketan hitam yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Apabila silap mengolah maka hasilnya bisa hambar dan malah tak nikmat. Padahal tape ketan hitam yang enak selayaknya mempunyai aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak berimbas kepada kualitas cita rasa dari tape ketan hitam, pertama dari variasi bahan, selanjutnya pemilahan bahan yang segar, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tak perlu pusing Jikalau hendak menyiapkan tape ketan hitam nikmat di rumah, karena anda sudah tahu resepnya maka santapan ini bisa jadi sajian istimewa.

|

Ada beberapa hal yang sedikit banyak berimbas terhadap kwalitas rasa dari tape ketan hitam, pertama dari macam bahan, lalu penyortiran bahan yang segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing Kalau hendak menyiapkan tape ketan hitam sedap di mana pun anda berada, karena anda sudah tahu triknya maka santapan ini mampu jadi suguhan istimewa.

Di bawah ini ada beberapa cara mudah dan praktis untuk membikin tape ketan hitam yang siap dikreasikan. Anda dapat menyiapkan Tape Ketan Hitam memakai 4 bahan dan 12 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan untuk menyiapkan Tape Ketan Hitam:
  1. Sediakan 1,5 liter beras Ketan putih
  2. Sediakan 1/2 liter beras Ketan hitam
  3. Siapkan 3 buah Ragi (saya pakai yg bentuk raginya kecil)
  4. Gunakan 500 ml Air hangat
Langkah-langkah membuat Tape Ketan Hitam:
  1. Tampi beras, kemudian campur beras Ketan putih Dan hitam.
  2. Cuci bersih beras dengan air bersih. (kalau bisa air gallon isi ulang) hingga air cucian beras tidak berwarna lagi/bening.
  3. Tiriskan beras Ketan yg sudah Di cuci bersih.
  4. Panaskan kukusan, kemudian kukus beras Ketan kurang lebih 45 menit atau hingga beras Ketan tidak keras.
  5. Angkat, kemudian taruh d wadah yg lebar (seperti nampan atau baskom) diamkan hingga dingin.
  6. Setelah Ketan dingin, tuang air hangat sambil d aduk2 agar tidak Ada Ketan yg menggumpal.
  7. Kemudian diamkan sebentar hingga air hangat yg tadi d siramkan tidak terasa hangat lagi d ketan.
  8. Kemudian taburi ragi Yang telah di haluskan dengan sendok, taburi ragi ke Ketan dengan merata sambil Di aduk dengan sendok bersih.
  9. Setelah merata raginya, bentuk Ketan, kemudian taruh dalam wadah yg Ada tutupnya (panci) kemudian diamkan Ketan tsb selama 2 Hari.
  10. Dan panci untuk menyimpan Ketan tsb Di bungkus Kain atau selimut agar tape Ketan tersebut bisa ttp panas Dan simpan Di tempat Yang bersuhu ruangan, jangan d tempat ber AC.
  11. Setelah dua silahkan Di buka, Dan tapi siap Di santap.
  12. Keberhasilan Manis atau tidaknya tape ini bergantung dari kebersihan selama proses pembuatan serta kualitas ragi nya.

Gimana nih? Mudah bukan? Itulah cara membuat tape ketan hitam yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!